infobekasi.co.id – Tim Pematusan, Kota Bekasi, dibawah Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air mengangkat sampah yang menumpuk di aliran kali yang ada di Kota Bekasi. Sampah itu mulai dari limbah rumah tangga hingga kayu-kayu yang hanyut terbawa banjir.
1. Aliran Kali di Kalibaru
2. Aliran Kali di Tekukpucung
3. Kali Pasar Family Medansatria
Persoalan sampah dan banjir juga menjadi atesi warga Bekasi kepada Walikota Bekasi yang baru dilantik.
Banjir dan sampah berdampak pada kesehatan warga. Bukan hanya merusak lingkungan, sampah juga bisa membawa bibit penyakit.
#infobekasi #bekasi #kali #sampah #DBMSDA