Jelang Hari Donor Darah se- Dunia, PMI Kota Bekasi Gelar Donor dan Makan Gratis

infobekasi.co.id – Jelang Hari donor Darah se-dunia Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Bekasi gelar donor darah. Tema yang diusung kali ini, ” Berikan Darahmu, Berikan Plasmamu, Bantu Kehidupan, Bantu Sesama.

Pendonor bisa langsung datang ke lokasi UTD PMI Kota Bekasi, yakni Kantor PMI Kota Bekasi, Jl. Pramuka No.1 Margajaya, Bekasi Selatan, pada jam operasional setiap hari pukul 08.00 – 20.30 WIB

Pendonor darah bakal mendapatkan makan gratis sesuai dengan syarat dan ketentuan berlaku.

Berikut pendonor yang memenuhi salah satu kriteria berikut :

1. Program Makan Gratis berlaku untuk pendonor yang telah berhasil mendonorkan darahnya di PMI Kota Bekasi pada tanggal 14 Juni 2023.

2. Program hanya berlaku di Dalam Gedung PMI Kota Bekasi selama jam operasional donor darah berlangsung.

3. Program tidak dapat di uangkan.

4. Selama persediaan masih ada.

(Dede Rosyadi)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini